Hoaks atau Fakta: Benarkah Lesti Kejora Tepilih Jadi Bupati Cianjur?

- 3 November 2021, 11:25 WIB
HOAKS - Lesti Kejora disebut terpilih sebagai Bupati Cianjur. Faktanya, Bupati Cianjur masih dijabat oleh Herman Suherman.*
HOAKS - Lesti Kejora disebut terpilih sebagai Bupati Cianjur. Faktanya, Bupati Cianjur masih dijabat oleh Herman Suherman.* /Instagram/@lestykejora

PR TASIKMALAYA - Beredar kabar jika Lesti Kejora terpilih sebagai Bupati Cianjur.

Kabar jika Lesti Kejora terpilih sebagai Bupati Cianjur itu dibagikan di sebuah grup Facebook.

"DALAM KEADAAN HAMIL TUA || LESTI KEJORA RESMI DILANTIK MENJADI BUPATI CIANJUR" - judul video tersebut.

Baca Juga: 3 Zodiak Ini Memulai Hubungan Rahasia Pada 3-5 November 2021, Salah Satunya Sagitarius!

Video berdurasi 8 menit 21 detik tersebut menyebut, terdapat thumbnail foto diduga Lesti Kejora tengah diambil sumpahnya.

"Selamat atas terpilihnya, semoga dedek ke depan akan lebih baik, doa yang terbaik bunda," tulis si pengunggah.

Lantas, benarkah Lesti Kejora terpilih sebagai Bupati Cianjur?

Baca Juga: Dikenal Sangat Romantis, 3 Zodiak Ini Berani Menyatakan Cinta di Depan Umum

HOAKS - Lesti Kejora disebut terpilih sebagai Bupati Cianjur. Faktanya, Bupati Cianjur masih dijabat oleh Herman Suherman.*
HOAKS - Lesti Kejora disebut terpilih sebagai Bupati Cianjur. Faktanya, Bupati Cianjur masih dijabat oleh Herman Suherman.* Turn Back Hoax MAFINDO

Baca Juga: Cek Shio Rabu 3 November 2021: Harimau, Kelinci, dan Kuda Luangkan Waktu untuk Menyendiri

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Turn Back Hoax MAFINDO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah