Hoaks atau Fakta: Lesti Kejora Tiba-tiba Diangkat Menjadi Bupati Cianjur?

- 22 Oktober 2021, 11:15 WIB
Beredar hoaks yang menyebut Lesti Kejora menjabat Bupati Cianjur.
Beredar hoaks yang menyebut Lesti Kejora menjabat Bupati Cianjur. /Instagram/@lestykejora

PR TASIKMALAYA – Beredar kabar di media sosial Facebook bahwa Lesti Kejora tiba-tiba saja diangkat menjadi Bupati Cianjur.

Kabar Lesti Kejora diangkat jadi bupati Cianjur berawal dari unggahan di media sosial Facebook pada 6 Oktober 2021.

Dalam unggahan yang beredar tersebut, Lesti Kejora memakai jas, dasi, dan topi yang berlambang Garuda Pancasila.

Baca Juga: Khawatir, Mertua Rizky Billar Minta Dokter untuk Dampingi Lesti Kejora Saat Berlibur ke Turki

Tangkap layar unggahan Facebook yang menyebut Lesti Kejora menjabat Bupati Cianjur.
Tangkap layar unggahan Facebook yang menyebut Lesti Kejora menjabat Bupati Cianjur. Facebook

Video viral tersebut berjudul ‘Dalam Keadaan Hamil Tua, Lesti Diangkat Menjadi Bupati Cianjur’.

Sebelum dibagikan ke Facebook, video tersebut diunggah di YouTube dan telah disukai oleh lebih dari 43.000 akun Facebook.

Baca Juga: Khawatir, Mertua Rizky Billar Minta Dokter untuk Dampingi Lesti Kejora Saat Berlibur ke Turki

Selain itu, terdapat juga 3.000 komentar dalam unggahan tersebut dan telah ditonton sebanyak 2 juta orang.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah