Tes Kepribadian: Bagaimana Kebiasaan Memakai Cincin Kamu? Ternyata Bisa Mengungkapkan Sifat Asli yang Dimiliki

- 28 Agustus 2022, 18:05 WIB
Ilustrasi - Kebiasaan Anda ketika memakai cincin di jari ternyata bisa mengungkapkan sifat asli yang dimiliki melalui tes kepribadian ini.
Ilustrasi - Kebiasaan Anda ketika memakai cincin di jari ternyata bisa mengungkapkan sifat asli yang dimiliki melalui tes kepribadian ini. /Pixabay/Pexels

Baca Juga: Tes Fokus: Lihat Kata Selain CARA? Anda Teliti Jika Berhasil Menemukannya Kurang dari 10 Detik

Jika kamu memilih memakai cincin pada jari manis berarti kamu adalah tipe orang yang romantis.

Jari manis melambangkan hubungan, kreativitas, dan cinta akan keindahan.

5. Jari kelingking

Pada zaman dahulu, sekitar abad 19, memakai cincin di jari kelingking berarti seorang pria telah menikah.

Baca Juga: Tes Psikologi: Gambar Apa yang Terlihat? Ungkap Apakah Anda Orang yang Menginspirasi Rasa Hormat

Namun, seiring perkembangan zaman memakai cincin di jari kelingking jarang dilakukan bahkan tidak ada dan tidak dianggap sebagai simbol seorang pria telah menikah.

Memakai cincin di jari kelingking melambangkan intuisi, inteligensi, dan persuasi.

Itulah lima filosofi atau arti dari pemakaian cincin pada jari tangan kamu.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes kepribadian lain, kamu bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20kepribadian.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Namastest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah