Tes Logika: Coba Tebak, Punya Mata tapi Tidak Bisa Melihat? Hayo, Kamu Tahu Nggak Jawabannya

- 29 Juni 2022, 13:36 WIB
Tes logika: Buktikan ketajaman mata Anda dengan berhasil menebak apa yang punya mata tapi tidak bisa melihat.*
Tes logika: Buktikan ketajaman mata Anda dengan berhasil menebak apa yang punya mata tapi tidak bisa melihat.* /Mambee

Kalau sudah, langsung saja kita simak jawaban dari tes logika berikut ini.

Jawaban tes logika

Kamu sudah pasti penasaran bukan apa jawabannya.

Jawaban teka-teki punya mata tapi tidak bisa melihat adalah jarum.*
Jawaban teka-teki punya mata tapi tidak bisa melihat adalah jarum.*

Ya, jawabannya adalah jarum.

Baca Juga: Sinopsis Cafe Minamdang, Dibitangi Seo In Guk dan Oh ​​Yeon Seo

Dia memiliki mata tetapi tidak bisa melihat.

Jelas saja, karena mata jarum digunakan untuk memasukkan benang yang akan digunakan untuk menjahit.

Bagaimana, apakah kamu berhasil menebaknya?

Meski beberapa orang mengaku kesulitan menebak tes logika yang kami berikan, namun teka-teki seperti ini memiliki tiga manfaat yang terdiri dari:

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Mambee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x