Tes IQ: Gelas Mana yang Terisi Pertama? Kamu Hebat dalam Logika jika Bisa Tebak dengan Benar

- 24 Juni 2022, 12:17 WIB
Lihat gambar tes IQ ini dan tebak tebak gelas yang akan terisi pertama untuk uji kemampuan logikamu.
Lihat gambar tes IQ ini dan tebak tebak gelas yang akan terisi pertama untuk uji kemampuan logikamu. /Mambee

PR TASIKMALAYA - Hari ini, tes IQ akan menguji kemampuan logika individu.

Untuk menguji kemampuan logika, tes IQ menyiapkan teka-teki dengan gambar yang perlu dipecahkan.

Individu yang tertarik bisa mengikuti tes IQ untuk menguji bakat logika dirinya.

Berikut ini instruksi tes IQ yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mambee.

Baca Juga: Tes Fokus: Gambar Ini Sembunyikan Hewan Lucu! Hanya si Super Teliti yang Cepat Ungkap dalam 5 Detik

Sesekali, kita menemukan teka-teki yang tampaknya terlalu sederhana untuk dilihat sekilas.

Akan tetapi, kadang-kadang, ada sesuatu hal yang tidak seperti yang terlihat.

Maka dari itu, dibutuhkan kecerdasan dan kejelian mata yang yang baik untuk memecahkan teka-teki dengan cepat.

Inilah salah satu teka-teki yang khusus menguji kemampuan logika individu.

Baca Juga: Foto Latihan Melahirkan Ria Ricis Kena Cibiran Netizen, Istri Teuku Ryan: Sama-sama Menyenangkan

Perhatikan gambar tes IQ di atas yang menunjukkan pipa yang mengalir pada gelas-gelas berbeda.

Teki-tekinya cukup sederhana, gelas mana yang akan terisi pertama?

Hal menarik dari teka-teki seperti ini adalah kamu mungkin perlu melihat lebih dekat daripada memikirkan hal pertama yang muncul di kepala.

Ini adalah salah satu alasan banyak dari kita menghabiskan begitu banyak waktu untuk menjawab teka-teki hebat.

Baca Juga: Tes Fokus: Gambar Ini Sembunyikan Hewan Lucu! Hanya si Super Teliti yang Cepat Ungkap dalam 5 Detik

Hal yang kamu kamu butuhkan hanyalah sedikit berpikir logis untuk mengetahui struktur hal-hal dan menemukan jawabannya.

Jadi, perhatikan kembali gambar di atas.

Apa kamu sudah bisa menebak jawabannya?

Kalau begitu, inilah jawaban teka-teki tes IQ.

 

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Salah Satu Hewan dan Temukan Sifat yang Paling Mewakili Anda

Kamu harus menghitung berapa lama waktu yang dibutuhkan cairan untuk sampai ke setiap gelas berdasarkan pemasangan pipa.

Gelas pertama dan satu-satunya yang akan terisi adalah nomor 2.

Bingung? Lihat lagi gambarnya.

Kamu akan melihat bahwa semua pipa yang mengarah ke gelas lain tersumbat di beberapa titik sehingga mereka tidak akan terisi cairan sama sekali.

Baca Juga: Tes IQ: Teka-teki Membingungkan, Siapa Dokter yang Sesungguhnya?

Jadi, pada akhirnya, ini bukan tentang kapan gelas akan terisi, tetapi tentang seberapa tajam mata kamu untuk melihat bahwa tidak semuanya akan terisi.

Selamat jika kamu berhasil menjawab teka-teki tes IQ ini.

Kamu terbukti memiliki kemampuan logika otak yang luar biasa.

Jika suka dengan tes IQ ini, jangan lupa bagikan pada teman-temanmu di media sosial.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti tes IQ lain, kamu bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20IQ

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Mambee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah