Tes Psikologi: Gunakan Intuisi dan Logika Anda dalam Mengetahui Pria Mana yang Selamat

- 5 April 2022, 08:17 WIB
Tes psikologi ini meminta Anda mencari tahu mana pria yang akan selamat terlebih dahulu.
Tes psikologi ini meminta Anda mencari tahu mana pria yang akan selamat terlebih dahulu. /GPuzzles

PR TASIKMALAYA - Dalam tes psikologi ini Anda akan dihadapkan pada dua buah kasus yang akan memacu intuisi dan logika.

Dibutuhkan logika yang baik untuk mengetahui pria mana yang selamat pada tes psikologi ini.

Jangan lupakan intuisi Anda cukup penting untuk kinerja mata Anda dalam menyelesaikan tes psikologi ini.

Hal pertama yang harus Anda lakukan ialah perhatikan gambar tes psikologi di atas dengan detail.

Baca Juga: Teaser Karakter EXO 'Travel The World On A Ladder' Dirilis, Nantikan Aegyo DO dan Kekonyolan Suho!

Dalam gambar tes psikologi di atas terlihat dua pria dengan kasus yang sama.

Pada kedua gambar tes psikologi tersebut terlihat ada pria yang mencoba menyelamatkan diri dengan menaiki helikopter.

Namun, pada gambar A terlihat pria tersebut hampir jatuh ke laut.

Sedangkan pada gambar B, terlihat pria yang hampir berhasil naik ke helikopter.

Baca Juga: Cara Efektif Mengatasi Kurang Tidur Saat Bulan Ramadhan, Salah Satunya Majukan Waktunya

Pertanyaannya adalah, dari kedua pria tersebut manakah yang akan selamat?

Jangan terburu-buru untuk menjawab tes psikologi yang telah PikiranRakyat-Tasikmalaya.com kutip dari GPuzzles ini.

Alangkah baiknya Anda identifikasi terlebih dahulu permasalahan yang mereka hadapi dalam gambar tes psikologi ini.

Apakah Anda sudah menemukan jawaban siapa yang memiliki kemungkinan besar untuk selamat?

Baca Juga: Terlambat Bangun Sahur? Ini Resep Nasi Goreng Putih ala Restoran Praktis Tanpa Ribet

Jika Anda sudah mendapatkan jawabannya, mari kita coba bahas jawaban Anda.

Jawabannya adalah...

Jawaban tes psikologi.
Jawaban tes psikologi. GPuzzles

Pria yang berpotensi selamatnya tinggi adalah pria pada gambar A di tes psikologi ini.

Baca Juga: Jelang A Business Proposal Episode Terakhir, 3 Poin Penting Diharapkan Dapat Menemukan Jawabannya

Kenapa bisa pria A yang berpotensi selamat?

Jika Anda teliti, Anda akan melihat bahwa permasalah utama yang mereka hadapi berada pada tangga menuju helikopter.

Meskipun gambar A hampir terjatuh ke laut, namun tangga masih aman dan pria tersebut masih bisa menjangkau tangga tersebut.

Berbeda dengan gambar A, pria pada gambar B sangat beresiko untuk terjatuh pada pusaran Api.

Baca Juga: Resep Makanan untuk Bekal Puasa Ramadhan Agar Tetap Sehat Kata dr. Zaidul Akbar

Meskipun berhasil naik, namun tangga pada gambar B terlihat hampir putus.

Maka bisa dipastikan bahwa pria pada gambar A memiliki peluang besar untuk selamat.

Apakah jawaban Anda sama dengan jawaban kami?

Jika ya, Anda memiliki intuisi dan logika yang bekerja baik untuk Anda.

Cari tahu tes psikologi lainnya DI SINI.***

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Genius Puzzle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah