7 Alasan Ekstrovert Klaim Lebih Suka pada Introvert, Kenapa?

- 17 Maret 2022, 06:14 WIB
Ilustrasi. Berikut alasan introvert lebih disukai ekstrovert, ternyata ada beberapa hal yang menjadi daya tarik tersendiri.
Ilustrasi. Berikut alasan introvert lebih disukai ekstrovert, ternyata ada beberapa hal yang menjadi daya tarik tersendiri. /Pixabay.com/ susan-lu4esm.

Ada alasan mengapa introvert tidak terbuka dan suka mengobrol dengan setiap orang yang mereka temui seperti ekstrovert.

Baca Juga: Link Nonton Thirty Nine Episode 7: Park Jung Ja Beberkan Fakta Ibu Kandung Cha Mi Jo

Introvert tahu siapa mereka dan tahu bahwa mereka tidak akan cocok dengan setiap orang yang ditemui.

3. Kurang menghakimi dan menghargai orang karena karakternya bukan status sosialnya

Seorang introvert sama sekali tidak memiliki energi untuk status sosial yang munafik atau menilai orang berdasarkan ukuran yang dangkal.

Alih-alih melihat orang karena daya tarik sosialnya, introvert menghargai orang karena karakternya.

Baca Juga: Hasil All England 2022: Menang, Greysia Polii/Apriyani Rahayu Ditunggu Wakil India

4. Merangkul individualitas diri sendiri'

Hal ini karena mereka menghabiskan banyak waktu sendirian, sehingga terbiasa dengan pendapat dan minat mereka sendiri.

Karena mereka adalah pemikir yang mendalam, tidak ada yang menandingi introvert dalam hal memiliki pendapat inovatif tentang sesuatu atau bidang keahlian yang unik.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Introvert Dear


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah