Apakah Menjadi Orang Introvert itu Aneh? Berikut Penjelasan Lengkap dari Psikolog

- 4 Maret 2022, 17:59 WIB
Berikut ini adalah penjelasan lengkap dari psikolog terkait dengan sifat introvert, apakah itu aneh atau tidak.
Berikut ini adalah penjelasan lengkap dari psikolog terkait dengan sifat introvert, apakah itu aneh atau tidak. //PIXABAY/Pexels

Baca Juga: Pemeran A Business Proposal Berdebat di Belakang Layar Gegara Hal Sepele Ini!

Lantas apa yang harus dilakukan orang introvert yang memiliki sifat perfeksionis agar dapat seimbang dalam menjalani hidup?

Menurut Eleanor Chin selaku eksekutif sekaligus pelatih kehidupan, terdapat enam poin penting yang dilakukan orang introvert agar dapat seimbang menjalani hidup.

Keenam poin yang harus dilakukan oleh orang introvert tersebut adalah:

1. Analisis berbagai hal yang menjadi faktor stress, utamanya dalam dunia kerja

Baca Juga: Tes Kepribadian: Cek Nasib Anda di Masa Depan Lewat Pilihan Bentuk Kristal

2. Kembangkan pola pikir untuk belajar, daripada kinerja

3. Fokus dalam mencari manfaat daripada mencari-cari kesalahan

4. Hadapi semua hal dengan berbagai sudut pandang dan tentu saja pikiran yang terbuka

5. Berbicara kepada diri sendiri akan sangat membantu untuk mengurangi kesalahan

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Psychology Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah