Mulai 1 November 2021 WhatsApp Akan Hentikan Layanannya untuk 53 Ponsel Ini, Cek Daftarnya!

- 13 Oktober 2021, 12:50 WIB
WhatsApp menyampaikan pengumuman jika pihaknya akan menghentikan layanannya pada beberapa ponsel berikut.
WhatsApp menyampaikan pengumuman jika pihaknya akan menghentikan layanannya pada beberapa ponsel berikut. /Pixabay/antonbe

Keputusan ini disebabkan karena pihak WhatsApp tidak lagi mengembangkan secara aktif pada sistem operasi lawas tersebut.

Setidaknya ada 53 merek ponsel yang tidak lagi didukung oleh WhatsApp, mulai dari Samsung, Sony, LG hingga iPhone.

Baca Juga: Ramalan Shio Ayam, Anjing, dan Babi, 13 Oktober 2021: Jangan Komentar di Setiap Kesempatan

Sementara, untuk mengecek OS pada Android yang digunakan, Anda dapat mengklik 'Settings'> 'Umum'> 'Mengenai'> Melihat versi perangkat lunak.

Dan, untuk mengecek OS ponsel Apple iPhone, anda dapat mengklik >'Settings'>'Umum'>'Mengenai'>Perhatikan 'versi perangkat lunak'.

Berikut ini 53 daftar merek ponsel yang diblokir WhatsApp mulai 1 November 2021:

Baca Juga: Diterawang Terlalu Pelit, Baim Wong Ada dalam Kondisi Terancam, Ahli Tarot: Hati Nuraninya…

Samsung

- Galaxy Trend Lite

- Galaxy Trend II

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah