Ditutup 23 Januari, Segera Daftar Bansos Khusus Mahasiswa untuk Dapat Rp6 Juta Lewat Aplikasi Ini

- 21 Januari 2024, 09:46 WIB
Ilustrasi Mahasiswa
Ilustrasi Mahasiswa /Freepik/

PR TASIKMALAYA – Segera daftar bantuan sosial (bansos) baru khusus mahasiswa atau calon mahasiswa karena akan segera ditutup. Bisa dapat Rp6 juta!

Kabar baik bagi anak muda yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi atau membutuhkan uang untuk biaya kuliah, karena Dinsos Kota Tangerang memberikan bansos beasiswa.

Dinsos Kota Tangerang memberikan bansos dengan kuota sebanyak 300 orang saja. Pendaftar juga wajib memiliki KTP Kota Tangerang.

Bansos ini diperuntukkan bagi anak mahasiswa yang kurang mampu. Total bantuan yang akan didapat adalah Rp6 juta!

Baca Juga: Ide Bisnis Tak Kenal Musim: 7 Usaha yang Nggak Bakal Mati dan Cukup Pakai Modal Kecil

Kapan Pendaftaran Bansos Ditutup?

Dinsos Kota Tangerang mengonfirmasi bahwa batas pendaftaran bansos ini hingga 23 Januari 2024. Jadi, buruan daftar sebelum ditutup!

Untuk mendapatkan bansos ini, mahasiswa perlu terlebih dahulu masuk ke dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos. Selain itu, penerima bansos juga sedang tidak menerima bantuan biaya pendidikan dari pihak lain seperti beasiswa.

Syarat Lengkap Penerima Bansos

Baca Juga: Sebelum Ajukan Kredit, Yuk Intip Tabel Simulasi Pinjaman KUR BRI 2024

Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi untuk mendaftar bansos beasiswa dari Dinsos Kota Tangerang ini, yakni sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah