Pemilik 25 Persen Saham MU, Ratcliffe Mulai Kembangkan Club yang Ditinggalkan Keluarga Glazer

- 20 Februari 2024, 06:35 WIB
Pada awal Sir Jim Ratclife membeli saham MU karena stablitias finansial, Keluarga Glazer menjual 25 persen saham kepadanya.
Pada awal Sir Jim Ratclife membeli saham MU karena stablitias finansial, Keluarga Glazer menjual 25 persen saham kepadanya. /AFP/VALERY HACHE/

Baca Juga: Ten Hag Puji 3 Pemain Muda saat MU Tekuk West Ham, Buat Permainan Jadi Seimbang

Manchester United terpaut tiga poin dari klasemen lima yang diraih oleh Tottenham dengan point 47 dan terpaut lima poin dari klasemen empat yang diraih oleh Aston Villa dengan perolehan poin 49

Dengan hasil ini jika Manchester United bisa mempertahankan performa baiknya, Manchester United bisa kembali berkompetisi di Liga Champion Eropa dengan perkembangan permainan yang sudah baik dari musim-musim lalu.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah