Marko Simic Siap Debut saat Persija Jakarta vs Ratchaburi FC? Riko Simanjuntak Akui Butuh Patner Striker Asing

- 24 Juni 2023, 22:01 WIB
Marco Simic.
Marco Simic. /Instagram @persija

Namun sayangnya hal tersebut tidak terjadi, Thomas Doll lebih memilih Aji Kusuma dan Sandi Samosir untuk mengisi posisi striker.

Kesempatan Simic untuk bermain melawan Ratchaburi FC sangatlah lebar, Thomas Doll mungkin saja ingin mencoba bermain dengan striker murni.

Belum diketahui secara pasti apakah Simic akan main besok, pastinya striker asal Kroasia itu siap menunjukkan jika dirinya pantas dipinang lagi oleh Macan Kemayoran.

Hanya saja persoalannya, di era Thomas Doll posisi striker tidak hanya diam melainkan perlu membuka ruang seperti yang dilakukan Krmencik musim lalu.

Baca Juga: Marko Simic Gabung Lagi di Persija Jakarta, Mohamad Prapanca: Harus Mampu Adaptasi

Super Simic perlu beradaptasi dengan gaya main Thomas Doll yang menginginkan pemain depan lebih aktif bergerak.

Respon Riko

Riko Simanjuntak selaku rekan duet Simic di musim 2018-2021 memberikan pendapat tentang kehadiran teman lamanya tersebut.

Winger lincah itu berasumsi jika ke depan Simic akan mampu memberikan peran penting untuk Persija seperti dahulu.

Baca Juga: Rumor Marko Simic 'CLBK' Bareng Persija Jakarta Berembus Kencang, Macan Kemayoran Terjebak Sanksi FIFA?

"Dengan kembalinya Simic, saya yakin dia bisa memberikan kontribusi seperti dulu lagi dan saya harap dia bisa bantu untuk tim meraih kemenangan," ujar Riko dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari website resmi Persija.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Persija Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah