Mengenal Infeksi Darah, Penyakit yang Sebabkan Jonathan Christie Mundur dari Ajang BAC 2023

- 26 April 2023, 18:24 WIB
Tunggal putra Indonesia, Jonathan Christie, mundur dari ajang BAC 2023 karena infeksi darah.
Tunggal putra Indonesia, Jonathan Christie, mundur dari ajang BAC 2023 karena infeksi darah. /Kamsari/Humas PBSI

PR TASIKMALAYA - Pebulu tangkis asal Indonesia Jonatan Christie gagal meneruskan langkahnya di ajang Badminton Asia Cup (BAC) 2023 akibat penyakit infeksi dalam darah.

Jonathan Christie terpaksa mundur dari kejuaraan BAC 2023 karena kondisi kesehatannya yang terganggu sehingga tidak bisa bertanding dalam babak pertama.

Pelatnas PBSI, Irwansyah mengatakan bahwa pada Selasa, Jonathan Christie masih berlatih seperti biasa. Namun menjelang sore, ia tiba-tiba mengalami muntah-muntah di kamar hotel.

Melihat kondisi sang atlit lantas pihak PBSI langsung membawa Jonathan ke rumah sakit untuk menjalani pemeriksaan dan perawatan lebih lanjut.

Baca Juga: Tes IQ: Terpantau Kereta Arus Balik Lebaran Padat Sekali, Jenius Coba Temukan 3 Perbedaan pada Gambar Ini!

"Sorenya Jonatan tiba-tiba muntah-muntah di kamarnya. Lalu kami konsultasi dengan dokter PBSI dan akhirnya dibawa ke rumah sakit," Irwansyah menceritakan dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Antara pada Rabu, 26 April 2023.

Namun apakah kalian tahu tentang apa itu infeksi dalam darah?

Dalam kesempatan kali ini akan membahas tentang apa itu infeksi dalam darah dan gejala serta penyebabnya.

Dilansir dari puskesmas.kuburayakab.go.id, infeksi darah adalah masuknya bakteri ke dalam aliran darah sehingga dapat menyebabkan gejala seperti demam, menggigil, lemas, muntah, atau penurunan tekanan darah.

Baca Juga: BOCORAN Kimetsu no Yaiba Season 3 Episode 4: Diserang Titik Vitalnya, Genya Tak Mati

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x