Prediksi Persik Kediri vs Rans Nusantara di BRI Liga 1 pada 23 Februari 2023, Duel Tim Papan Bawah

- 23 Februari 2023, 07:06 WIB
Ilustrasi sepak bola. Prediksi pertandingan duel papan bawah antara Persik Kediri vs Rans Nusantara pada Jumat, 23 Februari 2023.
Ilustrasi sepak bola. Prediksi pertandingan duel papan bawah antara Persik Kediri vs Rans Nusantara pada Jumat, 23 Februari 2023. /Pixabay/Jarmoluk/

PR TASIKMALAYA – Pekan ke-26 BRI Liga 1 akan hadirkan laga tim papan bawah antara Persik Kediri vs Rans Nusantara pada 23 Februari 2023. Informasi prediksi akan disediakan melalui artikel ini, mulai dari pemain yang turun dan skor akhir untuk pertandingan ini.

Disediakan link nonton legal untuk pertandingan antara Persik Kediri vs Rans Nusantara di BRI Liga 1 akan dimulai pada pukul 15.00 WIB di Stadion Brawijaya, sebagai bagian informasi penting untuk Anda.

Anda diharapkan tidak akan melewatkan duel menarik antara Persik Kediri vs Rans Nusantara di BRI Liga 1. Kedua tim sedang mencoba berusaha untuk keluar dari zona merah dan bertahan di kasta tertinggi sepakbola Indonesia.

Sebelum melihat prediksi, simak pratinjau sebelum laga Persik Kediri vs Rans Nusantara dimulai, sebagaimana dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Liga Indonesia Baru dibawah ini.

Baca Juga: Tes IQ: Bisa Kenali 5 Perbedaan Antara 3 Anak? si Jeli Berhasil Mengenali Semuanya dalam 17 Detik

Pratinjau

Persik Kediri datang ke laga ini setelah kalah dari PSM Makassar dalam laga tandang pada 19 Februari lalu. Persik saat ini berada di posisi ke-17 klasemen dengan 17 poin.

Sedangkan Rans Nusantara menuju ke pertandingan ini setelah kalah dari Persib Bandung dalam laga kendang pada 28 Februari lalu. Klub yang dibeli oleh Raffi Ahmad berada di posisi juru kunci dengan koleksi poin 17.

Prakiraan Formasi dan Pemain

Baca Juga: Pakar Ortopedi Berikan Cara Terbaik Setelah Berdiri Selama 20 Menit

Persik Kediri (4-3-3): Dikri Yusron Afafa; Yusuf Meilana, Vava Mario Yagalo, Anderson Nascimento, Agil Munawar; Rohit Chand, Arthur Irawan, Bayu Otto; Faris Aditama, Renan da Silva, Flavio Silva

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Liga Indonesia Baru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x