Georgia vs Bulgaria di UEFA Nations League 2022-2023, Catatan Kedua Tim Sebelum Bertanding

- 11 Juni 2022, 16:30 WIB
Preview Georgia vs Bulgaria di UEFA Nations League.
Preview Georgia vs Bulgaria di UEFA Nations League. /Twitter/@GeorgiaGff

PR TASIKMALAYA - Georgia diketahui akan melawan Bulgaria di UEFA Nations League 2022-2023 Grup C4.

Pertandingan UEFA Nations League 2022-2023 Grup C4 akan dilaksanakan pada Minggu, 12 Juni 2022 besok di Boriz Paichadze Dinamo Arena.

Dalam pertandingan UEFA Nations League 2022-2023, Georgia akan menjadi tuan rumah bagi Bulgaria.

Sepanjang sejarah, Bulgaria diketahui telah mengikuti tujuh kali pertandingan dan harus berakhir dengan kegagalan.

Baca Juga: Tes Fokus: Yakin Anda si Teliti Hebat? Tutup Satu Mata! 99 Persen Gagal Cari Ular di Tumpukan Batu Ini

Melalui pertandingan UEFA Nations League 2022-2023, Bulgaria akan berusaha semaksimal mungkin untuk memenangkan laga ini.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Sports Keeda pada 11 Juni 2022, Georgia diketahui telah mempertahankan rekor di Liga Dunia sebesar 100 persen.

Dalam liga tersebut, Georgia mengklaim telah berhasil mengalahkan Makedonia Utara dengan perolehan skor 3-0.

Secara kronologis, Georgia diketahui telah berhasil memenangkan pertandingan sebanyak tiga kali.

Baca Juga: Militer Rusia Diduga Kirim Pesan Ancaman ke Pasukan Ukraina Lewat Medsos, Ancam Celakai Keluarga

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x