Hasil Race F1 GP Styria 2021: Max Verstappen Jadi yang Tercepat

- 28 Juni 2021, 08:00 WIB
Pembalap tim Red Bull asal belanda, Max Verstappen meraih juara F1 GP Styria yang berlangsung di Sirkuit Red Bull Ring, Austria, Minggu, 27 Juni 2021.
Pembalap tim Red Bull asal belanda, Max Verstappen meraih juara F1 GP Styria yang berlangsung di Sirkuit Red Bull Ring, Austria, Minggu, 27 Juni 2021. /Twitter.com/@F1

PR TASIKMALAYA – Race F1 GP Styria berlangsung pada Minggu, 27 Juni 2021 di Sirkuit Red Bull Ring, Austria.

Saat balapan F1 GP Styria dimulai, terjadi insiden yang melibatkan pembalap tim Ferrari, Charles Leclerc dengan pembalap tim Alpha Tauri, Pierre Gasly.

Dalam insiden F1 GP Styria itu, Leclerc menabrak bagian belakang mobil Gasly yang menyebabkan sayap mobilnya rusak.

Baca Juga: Masuki Episode Akhir, tvN Bagikan Foto Pemain Drakor Doom at Your Service di Balik Layar

Sedangkan mobil Gasly mengalami kerusakan pada ban kanan dan suspensi yang membuatnya tidak bisa melanjutkan balapan.

Lap ke-27, pembalap tim Williams, George Russell masuk ke pit dan memutuskan untuk berhenti, karena masalah teknis pada mobilnya.

Pembalap Red Bull asal Belanda, Max Verstappen yang menjadi pole position sukses mempertahankan posisinya dan menjadi yang tercepat di GP Styria.

Baca Juga: Ungkap Caranya Mendidik Anak, Yuni Shara Akui Pernah Dampingi Anaknya Nonton Film Dewasa: Sesantai Itu

Berikut hasil Race F1 GP Styria 2021 yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari F1.

1. Max Verstappen – Red Bull

2. Lewis Hamilton – Mercedes

Baca Juga: Denny Darko Meminta Perseteruan Denise Chariesta dan Uya Kuya Segera Dihentikan karena Alasan Ini

3. Valtteri Bottas – Mercedes

4. Sergio Perez – Red Bull

5. Lando Norris – McLaren

Baca Juga: Jika Identitas TWICE Diibaratkan dengan Lagu, ONCE dan Netizen Korea Memilih Judul Ini

6. Carlos Sainz – Ferrari

7. Charles Leclerc – Ferrari

8. Lance Stroll – Aston Martin

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact Hari ini 28 Juni 2021: Segera Klaim dan Dapatkan Primogems Gratis!

9. Fernando Alonso – Alpine

10. Yuki Tsunoda – Alpha Tauri

11. Kimi Raikkonen – Alfa Romeo

12. Sebastian Vettel – Aston Martin

Baca Juga: Nagita Slavina Deg-degan Saat Periksa Kandungan Ditemani sang Suami dan Rafathar, Raffi Ahmad: Kenapa Sayang?

13. Daniel Ricciardo – McLaren

14. Esteban Ocon – Alpine

15. Antonio Giovinazzi – Alfa Romeo

Baca Juga: Kode Redeem ML 'Mobile Legends' Hari ini 28 Juni 2021: Dapatkan Magic Dust untuk Permainan Kamu!

16. Mick Schumacher – Haas

17. Nicolas Latifi – Williams

18. Nikita Mazepin – Haas

Race F1 selanjutnya masih akan berlangsung di tempat yang sama pada 4 Juli 2021.***

Editor: Arman Muharam

Sumber: F1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah