Jadwal dan Link Nonton BRI Liga 1 Pekan ke 21, Ada Big Match Arema FC vs Bali United

27 Januari 2023, 08:08 WIB
Berikut jadwal dan link nonton BRI Liga 1 pekan ke 21 akan digelar mulai pada Sabtu, 28 Januari 2023 besok.* /Baliutd.com

PR TASIKMALAYA - Artikel ini akan menyediakan jadwal dan link nonton pertandingan BRI Liga 1 pekan ke 21.

Adapun jadwal BRI Liga 1 pekan ke 21 ini akan dimulai pada Sabtu, 28 Januari 2023 besok.

Akan ada sejumlah pertandingan menarik yang tersaji di BRI Liga 1 pekan ke 21 ini, termasuk big match Arema FC vs Bali United.

Berikut jadwal dan link nonton BRI Liga 1 pekan ke 21:

Baca Juga: Tes IQ: Buktikan Teliti Kalau Bisa Lihat Perbedaan di Meja Makan Berikut

Sabtu, 28 Januari 2023

Persita Tangerang vs Persis Solo pukul 15.00 WIB di Indomilk Arena Stadium

Bhayangkara FC vs Dewa United pukul 16.00 WIB di Stadion Wibawa Mukti Bekasi

Minggu, 29 Januari 2023

Baca Juga: Loki Season 2: Varian Lain Kang The Conqueror Mungkin Bakal Muncul

Persija Jakarta vs Persikabo 1973 pukul 15.30 WIB di Stadion Patriot Candrabhaga

Madura United vs Persebaya Surabaya pukul 16.00 WIB di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan

Senin, 30 Januari 2023

PSM Makassar vs RANS Nusantara FC pukul 15.00 WIB di Stadion Gelora B.J Habibie (GBH)

Baca Juga: Tes IQ: Banyak yang Gagal! Coba Bisakah Kamu Mencari 3 Perbedaan dari Kedua Gambar Ini? Amati dengan Jeli

Arema FC vs Bali United pukul 16.00 WIB di Stadion Sultan Agung Bantul

Borneo FC vs Persik Kediri pukul 18.15 WIB di Stadion Segiri Samarinda

Selasa, 31 Januari 2023

Barito Putera vs PSS Sleman pukul 15.00 WIB di Stadion Demang Lehman

Baca Juga: Min Hee Jin Sebut HYBE Tak Berkontribusi Apapun untuk Kesuksesan NewJeans

PSIS Semarang vs Persib Bandung pukul 18.30 WIB Stadion Jatidiri

Sebagai informasi tambahan, hingga pekan ke 20 kemarin, Persib Bandung berhasil menduduk puncak klasemen sementara BRI Liga 1.

Persib berhasil naik ke urutan pertama klasemen dengan raihan 39 poin usai menang tipis 1-0 dari Borneo FC.

Lalu, di posisi kedua ada Persija Jakarta dengan raihan 38 poin, dan di urutan ketiga ada PSM Makassar dengan poin yang sama.

Baca Juga: Mampu Menyelesaikan Tes IQ Ini dalam 15 detik? Tidak Salah Lagi Kamu Memang Si Teliti

Kemudian, di posisi keempat ada Madura United dengan 36 poin, dan Bali United di urutan kelima dengan raihan 35 poin.

Menarik, di tiga urutan terakhir klasemen sementara sementara BRI Liga 1, mulai mencoba merangsek memperbaiki poin.

Misalnya RANS Nusantara FC yang berhasil menahan imbang Bali United 4-4, meski kini masih tertahan di posisi ke 16 dengan raihan 17 poin.

Lalu, Barito Putera yang berhasil menahan imbang 0-0 Borneo FC, meski belum meraih poin di laga PSIS Semarang sebab laga harus terpaksa ditunda.

Baca Juga: Nonton Red Balloon Episode 11 Sub Indo: Dugaan Han Ba Da Terkait Perselingkuhan Go Cha Won Meningkat

Terakhir, ada Persik Kediri yang berhasil mencuri tiga poin di dua laga berturut-turut, meski masih berada di posisi akhir klasemen sementara BRI Liga 1.

Tim Macan Putih itu berhasil memenangkan pertandingan saat melawan Bhayangkara FC dengan skor 3-2 dan Madura United dengan skor 2-0.

Lalu, siapakah yang akan kembali memenangkan pertandingan di BRI Liga 1 pekan ke 21 yang akan mulai digelar besok?

Saksikan seluruh pertandingan BRI Liga 1 pekan ke 21 melalui link nonton berikut KLIK DI SINI.***

Disclaimer: Link nonton tersebut hanya informasi bagi para penonton. Jadwal siaran dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan, sesuai kebijakan pihak siaran.

Editor: Tyas Siti Gantina

Tags

Terkini

Terpopuler