Update Paparan Covid-19, Kogabwilhan I Kolonel Marinir Aris Mudian: Ada Penambahan

- 9 Januari 2022, 07:01 WIB
Ilustrasi. Update kasus Covid-19.
Ilustrasi. Update kasus Covid-19. /Pixabay/geralt

PR TASIKMALAYA - Pandemi Covid-19 di Indonesia masih belum berakhir.

Hal tersebut lantaran pasien paparan Covid-19 justru kini bertambah.

Kogabwilhan I Kolonel Marinir Aris Mudian menjelaskan bahwa per hari Sabtu, 8 Januari 2022, jumlah pasien yang terpapar virus Covid-19 bertambah.

Tambahan pasien paparan Covid-19 tersebut berada di Rumah Sakit Darurat khusus Covid-19 dan RSKI Pulau Galang.

Baca Juga: Sosok Ini Mengaku Sudah Menebak Habib Bahar Akan Jadi Tersangka Lagi

Aris Mudian menerangkan jumlah tambahan pasien Covid-19 yang kini ada di RSDC.

"Ada penambahan 184 pasien rawat inap," ujarnya pada Sabtu, dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Antara.

"Di Rumah Sakit Darurat Khusus Covid-19," sambungnya.

Bahkan penambahan ratusan orang yang terpapar Covid-19 tersebut hanya dalam 1 hari saja.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah