Puan Maharani: Jangan Sampai Kejadian Covid-19 di Jawa Sebulan Terakhir ini Terulang di luar Jawa

- 28 Juli 2021, 14:15 WIB
Puan Maharani meminta, daerah di luar Pulau Jawa dan Bali untuk tidak menjadi episentrum baru penularan Covid-19.
Puan Maharani meminta, daerah di luar Pulau Jawa dan Bali untuk tidak menjadi episentrum baru penularan Covid-19. /dpr.go.ig

PR TASIKMALAYA - Ketua DPR, Puan Maharani meminta pemerintah daerah di luar pulau Jawa dan Bali untuk mencegah penyebaran Covid-19.

Puan Maharani meminta, daerah di luar Pulau Jawa dan Bali untuk tidak menjadi episentrum baru penularan Covid-19.

Sebab, menurut Puan Maharani, beberapa daerah di luar Jawa dan Bali penularan Covid-19 telah mencapai 100 persen lebih dalam sepekan terakhir.

Baca Juga: Debut Solo Lisa BLACKPINK dan Comeback ASTRO, Ini Jadwal Panggung K-pop Bulan Agustus 2021!

"Jangan sampai kejadian di Jawa sebulan terakhir ini terulang di luar Jawa," kata Puan Maharani, Selasa 27 Juli 2021.

"Dengan fasilitas kesehatan tidak sebaik di Jawa, penularan yang tinggi di luar Jawa akan sangat mengkhawatirkan," sambungnya.

Ia juga menyebutkan pemerintah daerah harus melakukan pengawasan yang ketak di wilayahnya masing-masing.

Baca Juga: Soroti Kebijakan Perjalanan Selama PPKM, Alvin Lie: Diskriminatif Hancurkan Industri Transportasi Udara

Khususnya yang masuk ke zona merah atau yang melaksanakan PPKM Level 4.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: DPR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x