Amien Rais Ingatkan Pemerintah Soal Kasus Hukum HRS, Ferdinand Hutahaean: Dia Pabrik Omong Kosong

- 26 Maret 2021, 06:19 WIB
Ferdinand Hutahaean mengomentari perihal pernyaytaan Amien Rais yang memeringatkan pemerintah soal kasus HRS.*
Ferdinand Hutahaean mengomentari perihal pernyaytaan Amien Rais yang memeringatkan pemerintah soal kasus HRS.* /Instagram.com/@ferdinand_hutahaean

Cuitan Ferdinand Hutahaean soal Amien Rais.*
Cuitan Ferdinand Hutahaean soal Amien Rais.* Twitter.com/@FerdinandHaean3

Baca Juga: Posting Sertifikat Vaksinasi Covid-19? Menkominfo Ingatkan Bahaya Tunjukan QR Code Mengandung Data Pribadi

Diketahui sebelumnya, Amien Rais melalui video yang diunggah di kanal YouTube miliknya pada Selasa, 23 Maret 2021 lalu menyampaikan tanggapannya soal serangkaian proses pengadilan HRS yang ramai diperbincangkan.

Dalam keterangannya, Amien Rais menyebut bahwa pengadilan HRS tersebut merupakan proses yang sesat dan melanggar HAM.

“Jadi sebagian besar ahli hukum mengatakan itu pengadilan sesat, hak seorang terdakwa itu diabaikan sama sekali. Saya kira itu melanggar HAM,” ujar Amien Rais seperti dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

Baca Juga: Sebut Masyarakat yang Divaksin sebagai Pahlawan, PBNU Tegaskan Penggunaan Vaksin Covid-19 Hukumnya Wajib

Tak hanya itu, Amien Rais juga bahkan mengatakan bahwa dirinya merasa prihatin dan miris melihat serangkaian proses pengadilan HRS.

“Tidak ada istilah yang mungkin lebih tepat daripada miris, prihatin, kemudian menimbulkan gejolak seperti ini terus,” ujarnya.  

Ia kemudian mengatakan bahwa kesabaran ada batasnya, dan kemudian mempertanyakan alasan HRS hingga saat ini masih mendapat perlakukan yang tidak adil sejak awal bahkan dalam proses pengadilan.

Baca Juga: Pasca Kasus di Hotel Cynthiara Alona, Arief R Wismansyah Antisipasi Tempat Penginapan di Kota Tangerang

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Twitter @FerdinandHaean3 YouTube Amien Rais Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x