Ramai Soal Isu Jabatan Presiden Tiga Periode, Teddy Gusnaidi: Sama Seperti Isu PKI

- 16 Maret 2021, 16:00 WIB
Teddy Gusnaidi menyamakan soal isu Presiden tiga periode dengan isu PKI yang dinilai diciptakan oleh beberapa pihak yang akhirnya mengecam.
Teddy Gusnaidi menyamakan soal isu Presiden tiga periode dengan isu PKI yang dinilai diciptakan oleh beberapa pihak yang akhirnya mengecam. //Facebook.com/ Teddy Gusnaidi

Sebab, dirinya tetap teguh pada pendirian dan sikapnya yang secara tegas menolak wacana tersebut.

Baca Juga: Tidak Percaya Bantahan Jokowi Soal Presiden Tiga Periode, Rizal Ramli: Harus di Atas Materai Kali ya?

“Bolak-balik, ya sikap saya nggak berubah. Janganlah membuat kegaduhan baru,” katanya.

Dalam keterangan singkat tersebut, Presiden Jokowi menjelaskan bahwa dirinya bersama dengan Pemerintah tengah fokus menangani pandemi Covid-19.

“Kita saat ini tengah fokus pada penanganan pandemi,” jelasnya.

Baca Juga: Ramai Wacana Presiden Tiga Periode, Jokowi Tegas Menolak: Konstitusi Mengamanatkan Dua, Itu Harus Kita Jaga!

Maka dari itu, dirinya secara tegas mengatakan bahwa dirinya tak memiliki niat maupun minat untuk menjabat selama tiga periode.

“Saya tegaskan, tidak ada niat juga berminat menjadi Presiden tiga periode,” jelasnya.

Adapun sikap tegas Jokowi dalam menolak wacana tersebut lantaran menurutnya semua pihak harus menjaga konstitusi (Undang-Undang) yang memberi amanah Presiden untuk memiliki masa jabatan maksimal sebanyak du periode.

Baca Juga: Terkait Presiden Tiga Periode, Rizal Ramli: Boleh Mimpi Kalau Prestasinya Lebih Hebat dari Xi Jinping

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Twitter @TeddyGusnaidi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x