Coba Beri Ruang Mbak You untuk Akui Kesalahan, Muannas: Kalau Bandel Terpaksa Buktikan di Polisi

- 20 Januari 2021, 12:30 WIB
Kolase Foto Muannas Alaidid dengan Mbak You.
Kolase Foto Muannas Alaidid dengan Mbak You. //instagram.com/@muannas_alaidid//mbakyou17

Baca Juga: Resmi Serahkan Kekuasaan, Donald Trump Doakan Pemerintahan Baru AS Tanpa Sebut Nama Joe Biden

“Kalau tetap bandel seolah tidak merasa bersalah terpaksa kita laporkan untuk membuktikan ucapannya dia itu memang keliru dan tentu mesti ada efek jera,” kata Muannas.

Tangkapan layar uggahan Muannas Alaidid.
Tangkapan layar uggahan Muannas Alaidid. /Twitter/@Muanas_Alaidid

Mbak You dalam kanal YouTube Mbak You mengunggah video klarifikasi revisi ramalan pertama saat konferensi pers pada 31 Desember 2021.

Mbak You meyakinkan untuk tidak menjadikan ramalanya sebagai patokan dan merasa kurang dari ramalanya.

“Di saat pergantian Presiden nanti di Tahun 2024 akan ada ganti Presiden, bukan 2021 ganti Presiden,” kata Mbak You.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah