Rincian dan Jadwal Peluncuran Vaksin Covid-19 Pfizer Inc di Kawasan Asia, Salah Satunya Indonesia

- 27 November 2020, 08:24 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19.
Ilustrasi vaksin Covid-19. //pixabay.com

Baca Juga: Dirawat Di Rumah Sakit, Habib Rizieq Shihab Tidak Ingin dijenguk Siapapun

Korsel pun mempunyai pengaturan "Pembelian Opsional" dengan COVAX yang memperbolehkannya untuk memutuskan vaksin Covid-19 dari perusahaan farmasi tertentu.

Inokulasi dicanangkan akan dilakukan pada kuartal kedua 2021 guna memberikan lebih banyak waktu untuk melihat potensi efek samping dari vaksin.

5. India

Kepala Institut Serum India, yang menciptakan vaksin AstraZeneca, mengabarkan bahwa pada 23 November 2020, hasil uji coba dengan status akhir positif dari kandidat vaksin memungkinkan institut tersebut untuk menemukan otorisasi penggunaan darurat di akhir tahun sebelum memperoleh kesepakatan untuk perilisan total pada bulan Februari atau Maret 2021.

India pun mengharapkan vaksin Covid-19 yang didukung pemerintah bisa dirilis di awal Februari, ketika India masih menjalankan uji coba tahap akhir vaksin Sputnik V.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Tasikmalaya Hari Ini, 27 November 2020: Hujan Sedang di Siang Hari 

6. Taiwan

Taiwan akan membeli 15 juta dosis vaksin di tahap awal, baik dari skema Covax atau dengan membeli langsung dari beberapa pembuat vaksin, serta hendak membeli tambahan 15 juta dosis vaksin.

Pemerintah Taiwan menjadwalkan pelaksanaan vaksinasi di kuartal pertama tahun depan.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah