Update Vaksinasi Covid-19 di Kota Tasikmalaya per 3 November 2021: Pelayanan Publik dan Nakes Lebihi Target

- 3 November 2021, 19:22 WIB
Ilustrasi. Berikut ini adalah update Update data vaksinasi di Kota Tasikmalaya per Rabu, 3 November 2021..
Ilustrasi. Berikut ini adalah update Update data vaksinasi di Kota Tasikmalaya per Rabu, 3 November 2021.. /Pixabay/Spencerbdavis1

PR TASIKMALAYA - Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya mencatat setiap orang yang sudah melakukan vaksinasi.

Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya mencatat, 478.503 jiwa telah divaksinasi Covid-19.

Data tersebut meliputi lima kategori yang sudah mendapatkan vaksinasi Covid-19, yakni tenaga kesehatan (nakes), pelayanan publik, remaja, masyarakat umum, dan lanjut usia (lansia).

Baca Juga: Dibintangi Park Hyung Sik, Berikut Jadwal Tayang Drakor Happiness Episode 1–16 di tvN, iQIYI, dan Viu!

Seperti yang dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Instagram @kominfo_pemkot_tsm pada Rabu, 3 November 2021, dari total 478.503 jiwa yang sudah divaksinasi Covid-19 per 3 November 2021.

294.061 tercatat telah melakukan vaksinasi dosis pertama.

Lalu 180.802 jiwa telah diberi vaksinasi dosis kedua dan 3640 diberikan vaksinasi ketiga.

Baca Juga: Rachel Vennya Bersama 3 Orang Lainnya Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka, Siapa Saja?

Target yang memenuhi sasaran hanya pada kalangan nakes dan pelayanan publik.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @kominfo_pemkot_tsm


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x