Jelang Lebaran Idul Fitri, Berikut Harga Terbaru Sayur dan Bumbu di Pasar Cikurubuk Tasikmalaya

8 Mei 2021, 15:10 WIB
Ilustrasi - Harga Terbaru Sayur dan Bumbu di Pasar Cikurubuk Tasikmalaya.* /Pikiran Rakyat Tasikmalaya/Hafed Asad/

PR TASIKMALAYA – Tidak hanya daging Ayam dan Sapi yang mengalami kenaikan harga karena meningkatnya permintaan di pasar Cikurubuk, Kota Tasikmalaya.

Kenaikan harga di pasar Cikurubuk Tasikmalaya juga merembet ke harga sayuran dan bumbu masakan.

Kenaikan bahan masakan ini seiring permintaan meningkat menjelang lebaran Idul Fitri 1442 hijriah.

Baca Juga: Mayangsari Salat Tarawih Berjamaah di Ruang Tamu, Netizen: Orang Kaya Kok Rumahnya Nggak Ada Mushola Khusus?

Pasar Cikurubuk Tasikmalaya dipadati masyarakat yang berburu bahan masakan untuk mempersiapkan hidangan lebaran Idul Fitri.

Berikut daftar harga sayur dan bumbu berdasarkan pantauan PikiranRakyat-Tasikmalaya.com pada Sabtu, 8 Mei 2021 pukul 05.00 WIB pagi.

Harga dibawah ini dalam satuan kilogram atau per kilogram

Baca Juga: Cita Citata Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke Indra Bruggman, Sinyal Telah Jadian?

1. Bawang Merah Rp24.000

2. Kentang Rp15.000

3. Bawang Putih Rp28.000

4. Cabai Merah Rp48.000

Baca Juga: Resmi Jadi Tahanan Kota Usai Dijamin Zaskia dan Shireen, Mark Sungkar Kaget: Ada Ukkasya

5. Cabai Keriting Rp35.000

6. Cabai Rawit ‘Domba’ Rp70.000

7. Timun Rp6.000

8. Kacang Buncis Rp6.000

Baca Juga: Lirik Lagu DNA - BTS

9. Wortel Impor Rp12.000

10. Wortel Lokal Rp8.000

11. Daun Bawang Rp12.000

Harga cabe rawit “Domba” dengan tingkat kepedasan tinggi ternyata harganya ikut tinggi.

Adapun untuk bumbu penyedap rasa dan sebagainya tidak mengalami kenaikan apalagi bumbu yang memang sudah dalam kemasan.***

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Tags

Terkini

Terpopuler