Arteria Dahlan Minta Kajati Dipecat Usai Bicara Bahasa Sunda dalam Rapat, Ridwan Kamil: Berlebihan

- 18 Januari 2022, 19:06 WIB
Ridwan Kamil ikut tanggapi soal permintaan Arteria Dahlan soal pemecatan Kejati karena gunakan Bahasa Sunda dalam rapat.
Ridwan Kamil ikut tanggapi soal permintaan Arteria Dahlan soal pemecatan Kejati karena gunakan Bahasa Sunda dalam rapat. //Instagram/@ridwankamil dan @sahabatarteriadahlan

Ridwan Kamil pun mengatakan bahwa negeri ini sudah lelah dengan pertengkaran.

Selain itu, Nusantara dikenal dengan berbagai macam budaya yang berbeda-beda.

"Negeri ini sudah lelah dengan pertengkaran. Nusantara ini kaya karena perbedaan, termasuk bahasa," kata Ridwan Kamil.

Baca Juga: 4 Tips Agar Masker Ampuh Melindungi Diri dari Virus Covid-19 Varin Omicron!

"Jika tidak nyaman silahkan sampaikan keberatan," sambungnya.

Unggahan Ridwan Kamil.
Unggahan Ridwan Kamil. /Twitter/@ridwankamil

Ridwan Kamil pun menyayangkan akan pernyataan yang dilontarkan Anggota Komisi III itu.

Menurutnya, tindakan pemecatan terhadap Kajati itu cukup berlebihan.

Baca Juga: Film Dokumenter Terbaru 'Into My Name', Tentang Transisi Identitas Gender hingga Elliot Page Soroti Ini!

Sehingga ia meminta agar untuk menjaga persatuan.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Twitter @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah