Mengenal 5 Alat Musik Khas dari Daerah Jawa Barat, Ada Tarawangsa hingga Suling

- 17 Desember 2021, 19:06 WIB
Ilustrasi. Mengenal beberapa alat musik tradisional yang khas dari daerah Jawa Barat, ada Tarawangsa hingga Suling.
Ilustrasi. Mengenal beberapa alat musik tradisional yang khas dari daerah Jawa Barat, ada Tarawangsa hingga Suling. /Pixabay/Masbebet Christianto

Kecapi umumnya memiliki 18 hingga 20 dawai, dan dimainkan dengan cara dipetik.

Baca Juga: Drakor The Red Sleeve Akan Tayangkan 2 Episode Saat Natal, Berikut Link Nonton Dramanya

Pada bagian bawahnya, terdapat sebuah lubang resonansi yang berfungsi sebagai jalan keluar suara.

Berdasarkan fungsinya, Kecapi dibagi dua menjadi Kecapi Indung dan Kecapi Rincik.

5. Suling

Alat musik Suling terbuat dari bahan kayu atau bambu yang memiliki lubang untuk mengatur nada.

Baca Juga: 5 Zodiak yang Menurut Astrologi Telah Melejit di Tahun 2021: Ada Leo hingga Pisces

Suling memiliki jumlah lubang yang beragam, mulai dari empat hingga delapan lubang, disesuaikan dengan kebutuhan.

Cara memainkannya adalah dengan meniup ujung lubang sembari menutup beberapa lubang untuk menghasilkan suara yang diinginkan.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @disdikjabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah