Dampingi Jokowi Jenguk Komponen Cadangan Militer, Ridwan Kamil Pusing Tanggapi Komentar Netizen

- 8 Oktober 2021, 08:02 WIB
Ridwan Kamil 'pusing' menanggapi komentar netizen usai dirinya mengunggah foto saat mendampingi Jokowi menengok komponeng cadangan militer.*
Ridwan Kamil 'pusing' menanggapi komentar netizen usai dirinya mengunggah foto saat mendampingi Jokowi menengok komponeng cadangan militer.* /Instagram @ridwankamil

Ridwan Kamil 'pusing' menanggapi komentar netizen usai dirinya mengunggah foto saat mendampingi Jokowi menengok komponeng cadangan militer.*
Ridwan Kamil 'pusing' menanggapi komentar netizen usai dirinya mengunggah foto saat mendampingi Jokowi menengok komponeng cadangan militer.* Tangkapan layar Instagram @ridwankamil

Baca Juga: Putri Anne Unggah Potret Ibrahim Bersama Arya Saloka hingga Ucapkan 'Selamat untuk Hidup Baru', Kenapa?

“Pak salam ke jodoh aku,” tulis akun Byayyy_ dalam kolom komentar.

“Mau ikut komen aja boleh ya pak? siapa tahu nemu jodoh,” tulis _Nitasetiawan.

“Pak, maskernya Presiden Jokowi kekecilan deh kayanya,” tulis Theeza9.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Jumat 8 Oktober 2021: Taurus Coba Ikuti Arus, Cancer Terlalu Sempurna

Dari sekian banyak komentar, ada satu komentar netizen yang langsung dibalas oleh Ridwan Kamil.

“Dengan kata lain wajib militer (wamil) itu wajib kang?” tanya akun Mhasaaaaaan.

“Bukan, kan tidak wajib!” tulis Ridwan Kamil yang nampak gerah dengan kesalahpahaman netizen terkait momentum Komcad ini.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Instagram @ridwankamil Instagram @jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah