RSUD Al Ihsan Ungkap Banyak Pasien Covid-19 Meninggal, Datang Dalam Kondisi Gawat

- 12 Juni 2021, 15:00 WIB
Dirut Utama RSUD Al Ihsan, Dewi Basmala Gatot menyebut, banyak orang terpapar Covid-19 dengan keadaan gawat sehingga berujung meninggal.*
Dirut Utama RSUD Al Ihsan, Dewi Basmala Gatot menyebut, banyak orang terpapar Covid-19 dengan keadaan gawat sehingga berujung meninggal.* /Humas Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat

Kenali Gejala Covid-19 Biar Tak Berujung Kematian

Baca Juga: Bangga RANS Cilegon FC Ikut Piala Wali Kota Solo 2021, Raffi Ahmad: ini Pengalaman Luar Biasa

Mengingat kondisi seperti itu terus terjadi, Dewi Basmala Gatot mengimbau masyarakat agar mengetahui gejala-gejala Covid-19.

“Dan diminta langsung skrining apabila terdapat atau mengalami gejala Covid-19. Dengan begitu, pasien yang terpapar Covid-19 akan cepat ditangani dan mendapatkan perawatan,” imbau dia.

Merujuk data Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), gejala Covid-19 paling umum muncul diantaranya; demam, batuk kering, dan rasa lelah yang sangat.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Topeng yang Dipilih Ungkap Rahasia Besar Tentang Anda

Selain itu, gejala Covid-19 lainnya bisa sakit kepala, hidung tersumbang, sakit tenggorokan dan kehilangan penciuman.

“Dan gejala-gejala yang dialami biasanya ringan dan munculnya bertahap,” kata Dewi Basmala Gatot.

Apabila merasakan gejala-gejala tersebut tambah dia, masyarakat sebaiknya segera melakuka skrining di fasilitas kesehatan terdekat, bisa puskesmas dan lain sebagainya.

Baca Juga: Kesiapan RANS Cilegon FC Bertanding di Piala Wali Kota Solo 2021, Raffi Ahmad Ucapkan Terima Kasih pada Gibran

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah