Ridwan Kamil Sindir Orang-orang yang Tertangkap Kamera Berkata Kasar Saat Penyekatan Mudik: Bukan Budaya Kita

- 17 Mei 2021, 12:20 WIB
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil memberikan tanggapan terkait sejumlah masyarakat yang berkata kasar.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil memberikan tanggapan terkait sejumlah masyarakat yang berkata kasar. /Instagram.com/@ridwankamil

PR TASIKMALAYA− Kegiatan mudik di lebaran tahun 2021 menjadi hal yang tidak dapat dilakukan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia.

Pasalnya, penekanan angka positif Covid-19 menjadi alasan utama atas peratutan pelarangan mudik di lebaran tahun 2021 ditiadakan.

Banyak masyarakat yang menolak peraturan tersebut bahkan bukan hanya menolak tapi memaksa petugas kepolisian agar diloloskan dalam proses penyekatan mudik lebaran.

Baca Juga: Hasil Race MotoGP Prancis 2021: Jack Miller Jadi yang Tercepat

Masyarakat melakukan segala cara agar bisa mudik, dari memohon, hingga mengumpati petugas yang berjaga di ruas jalan yang terdapat penyekatan mudik.

Aturan pelarangan mudik sudah diberikan sebelum momen lebaran. Bahkan, pemerintah sudah memberi tenggat waktu bagi siapapun yang ingin mudik maksimal lakukan ke berangkatnya di tanggal 6 Mei 2021.

Penyekatan yang berlangsung beberapa waktu lalu cukup menghebohkan.

Baca Juga: Arafah Rianti Ungkap Kondisi Fatin Shidqia di Wisma Atlet: Oksigen Sudah Dilepas

Beberapa orang tertangkap kamera mengeluarkan umpatan. Berkata kasar, memaki, hingga menghina.

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x