9 Bakat Terpendam Keluarga Kerajaan Inggris, dari Jagoan Mengganti Busi hingga Jagonya Juggling

- 17 Maret 2022, 17:14 WIB
Inilah 9 bakat terpendam yang dimiliki anggota keluarga Kerajaan Inggris, mulai dari jagonya mengganti busi hingga jagoan juggling.
Inilah 9 bakat terpendam yang dimiliki anggota keluarga Kerajaan Inggris, mulai dari jagonya mengganti busi hingga jagoan juggling. /Reuters/Peter Nicholls

PR TASIKMALAYA – Meski keluarga Kerajaan Inggris memiliki kehidupan yang dinilai sangat berbeda jauh dari keluarga pada umumnya, tetapi siapa sangka ternyata anggota memiliki bakat terpendam yang mirip-mirip seperti kebanyakan orang di seluruh dunia.

Tercatat ada sembilan anggota keluarga Kerajaan Inggris yang memiliki bakat terpendam dan sangat jago di bidangnya meski tidak melalui bangku pendidikan formal maupun informal.

Dari kesembilan bakat terpendam yang dimiliki anggota keluarga Kerajaan Inggris, salah satunya ada yang dijuluki si jagoan mengganti busi hingga jago juggling.

Kira-kira bakat terpendam siapakah yang berurusan dengan mengganti busi, juggling, juga tujuh bakat menarik lainnya di Kerajaan Inggris?

Baca Juga: Ternyata Kate Middleton dan Pangeran William Pernah Mengundang Tamu Tak Terduga di Pernikahan Mereka

Simak, inilah sembilan bakat terpendam yang ternyata ada di antara anggota keluarga Kerajaan Inggris sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman My London.

1. Jagoan mengganti busi

Bakat satu ini di antara seluruh anggota keluarga Kerajaan Inggris yang jumlahnya puluhan kabarnya hanya dimiliki oleh satu orang saja.

Si jagonya mengganti busi tak lain dan tak bukan hanya Ratu Elizabeth II seorang!

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: My London


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x