Mengapa Camilla Tidak akan Disebut Ratu Meski Menikah dengan Calon Raja Inggris? Ini Penjelasannya

- 2 Desember 2021, 21:34 WIB
Penjelasan mengapa Camilla tidak akan disebut Ratu saat Pangeran Charles naik takhta, meski menikah dengan calon Raja Inggris.
Penjelasan mengapa Camilla tidak akan disebut Ratu saat Pangeran Charles naik takhta, meski menikah dengan calon Raja Inggris. /REUTERS/Cathal McNaughton

PR TASIKMALAYA - Camilla Parker Bowless telah menikah dengan Pangeran Charles pada tahun 2005 dan mendapat gelar Duchess of Cornwall.

Camilla sering mendukung Pangeran Charles dalam perannya sebagai Pangeran Wales dan pewaris takhta Kerajaan Inggris.

Namun, Camilla tidak akan disebut Ratu meski telah menikah dengan Pangeran Charles, calon Raja Inggris.

Lantas, mengapa Camilla tidak akan disebut Ratu meski telah menikah dengan calon Raja Inggris?

Baca Juga: Link Nonton Now We Are Breaking Up Episode 7: Penghalang Hubungan Ha Young Eun dan Yoon Jae Guk

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Express, menurut Clarence House, pada saat pernikahannya dengan Charles, dikonfirmasi bahwa Camilla tidak akan menggunakan gelar setara dengan Putri Wales.

Keputusan itu dibuat untuk menghormati mendiang mantan istri pertama Charles, yakni Diana.

Diana merupakan Putri Walles yang dicintai publik sebelum kematiannya yang tragis pada tahun 1997.

Baca Juga: Prediksi Roma vs Inter Milan di Serie A Italia Minggu 5 Desember 2021: H2H dan Line Up

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah