Arsitek Ganteng Banting Setir, Daniel Wu Diundang Jadi Dosen Tamu Parsons School of Design

- 7 November 2021, 16:35 WIB
Lulus dari jurusan arsitek, aktor ganteng Daniel Wu diundang jadi dosen tamu di Parsons School of Design.*
Lulus dari jurusan arsitek, aktor ganteng Daniel Wu diundang jadi dosen tamu di Parsons School of Design.* /Instagram @thatdanielwu

Dalam acara Dream House, Daniel Wu beserta beberapa bintang tamu lainnya mengelilingi beberapa tempat di Tiongkok.

Bertujuan untuk mencari bangunan untuk selanjutnya direnovasi.

Selama menjadi member acara Dream House, Daniel Wu berhasil menyelesaikan empat proyek.

Baca Juga: Dituding Eksploitasi Gala, Adik Ipar Vanessa Angel Singgung soal Ketenaran: Aku Tidak Ada Niat

Yaitu di antaranya merenovasi Mulan Weichang Visitor Center menjadi perpustakaan.

Mulan Weichang Visitor Center berlokasi di Mulan Paddock, Kota Chengde, Provinsi Hebei, Tiongkok.

Sewaktu merenovasi Mulan Weichang Visitor Center, Daniel Wu dibantu firma arsitek HDD yang menerjunkan langsung si kepala arsiteknya yaitu Zhang Hai’ao.

Baca Juga: Profil Iko Uwais, Bintang The Expendables 4 yang Disanjung Aktor Fast Furious Jason Statham

Renovasi terinpirasi dari rumah tradisional bangsa Mongol.

Meski dibilang renovasi, tetapi sebenarnya proyek mengubah Mulan Weichang Visitor Center bisa dibilang bak membangun dari awal.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Today Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah