Media Asing Sebut Pembantaian PKI di Indonesia Sebagai Hasil Propaganda Mata-mata Inggris

- 18 Oktober 2021, 07:51 WIB
ILUSTRASI - Media asing sebut pembantaian PKI di Indonesia sebagai hasil propaganda mata-mata Inggris yang tujuan utamanya melengserkan Soekarno.*
ILUSTRASI - Media asing sebut pembantaian PKI di Indonesia sebagai hasil propaganda mata-mata Inggris yang tujuan utamanya melengserkan Soekarno.* /PIXABAY/

Pemerintah Inggris kabarnya menaruh dendam terhadap Presiden Soekarno.

Baca Juga: Alasan Baim Wong Boyong sang Kakak saat Meminta Maaf pada Kakek Suhud Terkuak, Ternyata karena Hal ini

Lantaran Presiden Soekarno merupakan sosok penting yang membangun Federasi Malaya yang di dalamnya terdapat daerah bekas persemakmuran Inggris.

Dengan didirikannya Federasi Malaya, sejak tahun 1963, konflik perbatasan antara Indonesia dengan Malaysia pun berangsur-angsur menurun.

Merasa tidak puas dengan Indonesia dan Malaysia yang hidup berdampingan dengan damai di bawah pimpinan Presiden Soekarno, ahli propaganda Inggris pun sengaja dikirim ke Singapura.

Baca Juga: Smartphone Anda Mulai Melambat? Inilah 3 Tips Jitu untuk Mengatasinya

Tujuannya yaitu untuk menyusun strategi supaya bisa menggulingkan Presiden Soekarno.

Dari hasil penyelidikan yang dilakukan mata-mata Inggris, diketahui bahwa presiden pertama Indonesia tersebut kabarnya bisa kuat lantaran didukung oleh PKI.

Usai mengetahui sumber kekuatan sang presiden, sekelompok kecil mata-mata Inggris pun mengaku-ngaku sebagai emigrant Indonesia dan menulis berita tentang menguatnya paham komunis di Indonesia.

Baca Juga: Para Serikat Pekerja Film Hollywood Batalkan Aksi Mogok Massal setelah Menyetujui Kesepakatan Tentatif

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x