Tumpangi Pesawat Buatan Sendiri, Jeff Bezos Siap Terbang ke Luar Angkasa Bulan Depan!

- 8 Juni 2021, 20:20 WIB
Jeff Bezos siap terbang ke luar angkasa bulan depan.
Jeff Bezos siap terbang ke luar angkasa bulan depan. /Reuters/ Lindsey Wasson

Salah satunya adalah menjelajahi luar angkasa.

Diakui Jeff Bezos lewat akun Instagram pribadinya, pergi ke luar angkasa merupakan mimpinya sejak berusia lima tahun.

Baca Juga: Denise Chariesta Kini Berseteru dengan DP, Dewi Perssik: Nyali Sosmed

“Di tanggal 20 Juli, aku akan berpetualang dengan adikku. Petualangan terhebat dengan sahabat terbaikku,” tulis Jeff Bezos sebagai caption dari video yang diunggahnya di Instagram.

Video itu membahas sekilas tentang mimpi Jeff Bezos serta dirinya yang sedang mengobrol dengan adiknya yang paling bungsu, Mark Bezos.

Untuk perjalanan ke luar angkasa yang jadi proyek perdana Blue Origin, Mark Bezos melelang satu kursi di pesawat New Shepard bagi siapa saja yang ingin ikut berpetualang bersama Bezos bersaudara.

Baca Juga: Pengakuan Paulus Waterpaw ke Deddy Corbuzier: Orang Papua itu Baik, Tulus, dan Jujur

Lelang tersebut akan ditutup di tanggal 12 Juni 2021.

Hingga berita ini diturunkan, harga lelang kursi di pesawat antariksa New Shepard itu sudah mencapai nilai 2,8 juta Dolar (sekitar Rp39,9 miliar).

Hasil lelang ini nantinya akan disalurkan ke Club for the Future yang merupakan lembaga pendidikan non-profit milik Blue Origin.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Today Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x