Hati-Hati! Ini 5 Doa yang Dilarang Allah SWT untuk Diucapkan, Salah Satunya Mendoakan Orang Kafir

- 23 September 2022, 14:36 WIB
Ilustrasi - Simaklah berikut ini doa-doa yang dilarang Allah SWT dan tidak boleh dipanjatkan oleh para umat muslim.
Ilustrasi - Simaklah berikut ini doa-doa yang dilarang Allah SWT dan tidak boleh dipanjatkan oleh para umat muslim. /Pexels/Ali Arapoglu

Sedangkan Allah SWT sendiri, tentu sangat mengetahui apa yang terbaik dan yang dibutuhkan oleh manusia.

Baca Juga: Tes Psikologi: Tak Disangka! Ternyata Bentuk Lidah Punya Makna Mendalam Berkaitan dengan Kepribadian Anda

Maka yang perlu kita lakukan adalah bersabar dan yakin kepada Allah, lalu lakukalah cara yang bijaksana dalam berdoa.

5.      Berdoa meminta kematian atau diwafatkan

Suatu ketika Rasulullah datang ke rumah pamannya, sementara itu (Abbas) paman Rasulullah sedang mengeluh, dia pun berdoa untuk segera mati.

Kemudian Rasulullah berkata:

Wahai pamanku janganlah engkau mengharapkan kematian. Karena sesungguhnya jika engkau adalah orang yang memiliki banyak kebaikan dan waktu kematianmu diakhirkan, maka kebaikanmu akan bertambah dan itu lebih baik bagimu. Begitu juga sebaliknya, jika engkau orang yang banyak keburukannya dan waktu kematianmu diakhirkan, maka engkau bisa bertaubat darinya. Maka itu juga baik bagimu, maka janganlah sekali-kali engkau mengharapkan kematian”.

Baca Juga: 7 Kata Pemicu Emosional si Introvert, Nomor 5 Harus Paling Kamu Hindari!

Dalam hadis lain dikatakan, Jika seseorang terpaksa untuk melakukannya maka hendaklah ia berkata:

Ya Allah hidupkanlah aku, panjangkan usiaku jika hidup itu lebih baik bagiku, dan matikanlah aku jika kematian itu lebih baik bagiku” (HR. Bukhari-Muslim dan Baihaqi).

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Youtube Rahasia Qolbu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah