5 Perjalanan Alternatif Terbaik Khusus Orang Introvert, Salah Satunya ke Thailand

- 13 Maret 2022, 21:06 WIB
Simak lima perjalanan alternatif khusu orang introvert, salah satunya menyelami dunia bawah laut Thailand.*
Simak lima perjalanan alternatif khusu orang introvert, salah satunya menyelami dunia bawah laut Thailand.* /Pixabay/12019/Pixabay

2. Menjelajahi dunia bawah laut di Thailand

Menjelajahi dunia bawah laut di Thailand tidak hanya dilaksanakan bagi penyelam profesional saja, tetapi juga bagi orang introvert.

Menyelam merupakan cara terbaik bagi orang introvert untuk menikmati kesendirian tanpa merasa terusik.

3. Mendaki Camino de Santiago di Spanyol

Baca Juga: Rekomendasi 5 Drama Korea yang Tayang di Netflix, Ada Our Beloved Summer

Camino de Santiago berjarak sekitar 500 mil dengan berjalan kaki dalam melintasi empat wilayah di Spanyol.

Dengan menikmati Camino de Santiago, Anda akan bertemu dengan para peziarah dan akan merasa seperti orang baru.

4. Menghadiri retret

Ada sebagian jasa perjalanan yang telah menyediakan retret khusus bagi orang introvert.

Baca Juga: Forecasting Love and Weather Episode 10: Link Nonton, Spoiler, Jam Tayang

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Elite Daily


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x