2 Resep untuk Menurunkan Demam ala dr. Zaidul Akbar, Cocok untuk Anak-anak hingga Orang Dewasa

- 23 Januari 2022, 09:56 WIB
dr. Zaidul Akbar ungkap resep turunkan demam.
dr. Zaidul Akbar ungkap resep turunkan demam. /PIXABAY/NirmalSarkar

Baca Juga: Simak Beberapa Tips Menghadapi Rekan Kerja yang Selalu Iri dengan Anda

Tidak perlu khawatir akan kesterilan putih telur mentah, karena sudah terlindungi cangkang yang antibakteri, virus, dan lain sebagainya.

Disarankan untuk menggunakan putih telur ayam kampung dalam membuat resep ini.

Selain dua resep tersebut, terdapat bahan-bahan lainnya yang dapat membantu meredakan demam.

Bahan-bahan tersebut yaitu akar alang-alang, mentimun, selasih, dan teh bunga kembang sepatu.

Baca Juga: Imlek 2022: Tanggal Penting Menuju dan Setelah Perayaan Tahun Baru China, Termasuk Hari Mertua

Ketika mengalami demam, disarankan untuk memperbanyak minum air putih hangat minimal 2 liter per hari.

Lebih baik lagi apabila air yang diminum merupakan air jenis alkali. Selain itu, air yang diminum juga bisa dicampur dengan menambahkan propolis atau madu.

Untuk mengatasi demam pada bayi, bisa dibantu dengan melakukan kompres dengan menggunakan air biasa yang diletakkan pada ketiak dan selangkangan.

Selain menggunakan air biasa, bisa juga dikompres dengan parutan kentang.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Buku Resep Sehat JSR: 200 Resep Menyehatkan dr. Zaidul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x