Fakta Unik Sosok Benyamin Sueb yang Muncul di Google Doodle Hari ini

- 22 September 2020, 08:30 WIB
Google Doodle Benyamin Sueb
Google Doodle Benyamin Sueb /Google

Kakek Bang Ben bernama Haji Rofiun. Haji Rofiun merupakan tokoh masyarakat yang disegani di Kemayoran dan sekitarnya.

Penghargaan yang pernah diperoleh

Baca Juga: Said Didu Dinilai Terlalu Meninggikan Dirinya Selangit, Jubir Prabowo: Biar Allah yang Menilai

Selama hidupnya Bang Ben pernah mendapatkan dua penghargaan yaitu dua Piala Citra dalam ajang Festival Film Indonesia (FFI) berkat perannya dalam film Intan Berduri tahun 1973.

Tahun 1977 Bang Ben mendapatkan penghargaan serupa atas perannya dalam film Si Doel Anak Sekolahan.

Pernah berperan antagonis

Baca Juga: Tabrak Batu Karang di Lepas Pantai, 4 Penumpang Kapal Dinyatakan Tewas Seketika di Lokasi Kejadian

Siapa sangka, ternyata Bang Ben pernah memainkan peran antagonis dalam film Angkara Murka tahun 1972.

Dalam film tersebut Bang Ben memerankan peran Mat Kicer, seorang gembok perampok yang memiliki anak buah dan meresahkan warga.

Memiliki saluran radio

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x