5 Idol K-pop yang Pernah Serukan Dukungan untuk Palestina, Kebanyakan Anggota BTS

- 24 Oktober 2023, 14:52 WIB
RM BTS
RM BTS /Rahma /

PR TASIKMALAYA - Palestina kali ini kembali menjadi perhatian dunia. Pasalnya, negara tersebut kembali mendapatkan serangan dari Israel. Banyak nyawa yang meningal dan korbannya bahkan menimpa anak-anak.

Aksi tersebut tentunya mendapatkan perhatian banyak publik dari berbagai kalangan maupun para idol K-pop. Ada sederet nama idol K-pop yang menyerukan dukungan terhadap Palestina.

Seiring dengan frekuensi berita tentang Palestina dan Israel meningkat, para idol K-pop kedapatan menyerukan dukungannya untuk Palestina yang dituangkan dalam bentuk postingan.

Meskipun unggahan tersebut bisa dibilang sudah lama, namun, beberapa idol K-pop ini bertahun-tahun rutin menyerukan dukungan untuk Palestina. Melansir laman Koreaboo, berikut daftarnya.

Baca Juga: OST The Idol 'One Of The Girls' yang Dirilis Jennie BLACKPINK Raih 100 Juta Streaming di Spotify

1. Jonghyun SHINee

Jonghyun SHINee pernah kedapatan menyebarkan isu-isu sosial melalui unggahan foto di media sosialnya semasa hidup. Ia pernah mengunggah foto langit luang angkasa di jalur Gaza.

2. RM BTS

Leader BTS, RM pernah pergi ke pameran "Barakat" yang pemiliknya berasa dari Palestina, Fayez Barakat. Ia juga diketahui memiliki dua karya seni seniman Banksy.

Banksy pernah melakukan perjalanan ke wilayah Palestina dan menciptakan serangkaian karya seni dan pada Agustus 2015 ia kembali ke Palestina dan meninggalkan mural di perbatasan Tepi Barat Israel.

3. V BTS

Unggahan V BTS.
Unggahan V BTS. Koreaboo

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Korea Boo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x