Kuat Bukan Main! 6 Karakter Demon Slayer Ini Bunuh Iblis Tanpa Gunakan Pedang Nichirin

- 24 Mei 2023, 19:09 WIB
Gyomei Himejima jadi salah satu karakter yang bisa bunuh iblis tanpa pedang Nichirin.
Gyomei Himejima jadi salah satu karakter yang bisa bunuh iblis tanpa pedang Nichirin. /Tangkapan layar Kimetsu no Yaiba Fandom/

Baca Juga: Teaser Terbaru Diungkap, Akting Memukau Lim Ji Yeon dan Kim Tae Hee dalam Lies Hidden in My Garden

Tamayo

Tamayo merupakan iblis yang bisa lepas dari kendali Raja Iblis Kibutsuji Muzan sehingga ia membela pasukan pemburu iblis. Dia bisa membunuh iblis suruhan Muzan menggunakan teknik darah miliknya.

Teknik itu memungkinkan ia ‘menghipnotis’ iblis, kala itu Susamaru, untuk menyebut nama Muzan. Susamaru dilarang menyebut nama sang Raja Iblis, dan ketika kutukan itu aktif, ia akan mati.

Sanemi Shinazugawa

Baca Juga: Tes IQ: Lihat Ada 3 Perbedaan Antar Gambar? Buktikan Anda Jenius dalam Waktu Singkat

Bukti bahwa sang Pilar Angin pernah membunuh iblis tanpa nichirin ada di season 3 anime Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba. Yang menjadi ironis adalah iblis itu merupakan ibunya sendiri.

Sanemi saat itu sedang mencari ibunya yang belum pulan ke rumah meski sudah malam. Namun sayang, ibunya ternyata sudah menjadi iblis dan menghabisi adik-adiknya.

Pengguna teknik pernapasan angin itu terpaksa harus membunuh ibunya sendiri yang sudah menjadi iblis hingga matahari terbit. Adiknya, Genya, sempat marah kepadanya karena sudah membunuh sang ibu.

Muichiro Tokito

Baca Juga: Tuntut Bodyguard NCT Dream, Seorang Fans Tak Sengaja Terdorong hingga Alami Patah Tulang Rusuk

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah