4 Drama Korea Tayang Mei 2023, Yuk Cek Tanggal Rilisnya

- 25 April 2023, 20:37 WIB
Poster drama Korea Black Night yang tayang pada Mei 2023.
Poster drama Korea Black Night yang tayang pada Mei 2023. /Netflix/

Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea yang Cocok untuk Si Introvert, Salah Satunya Dibintangi Jung Hae In

Warga hanya bisa mengandalkan Ksatria, sekelompok pengemudi pengiriman khusus, yang dapat membantu mereka mendapatkan persediaan mereka dan melindungi mereka dari pencuri.

2. When the Weather is Fine (Season 1)

Tanggal rilis Netflix: 1 Mei 2023

Netflix ketinggalan When the Weather is Fine sejak tahun 2020. Meskipun memakan waktu tiga tahun, tapi akhirnya drama ini akan tersedia di Netflix.

Park Min Young, Seo Kang Joon, Lee Jae Wook, Kim Hwan Hee, dan Moon Jung Hee memeriahkan drama romance ini, yang memiliki total 16 episode.

Baca Juga: Tayang Mei Mendatang, Yuk Kenalan dengan 4 Karakter Utama Drama Baru 'Black Knight' Berikut

Drama ini mengikuti kisah seorang wanita biasa yang baik hati, Hae Won. Dia telah memainkan cello sejak dia masih kecil.

Dengan kemampuannya bermain cello, dia terbantu untuk memulai kehidupan sosialnya. Tetapi selama waktu itu, dia terluka secara emosional oleh orang lain.

Itu membuatnya tidak mempercayai orang dan menutup hatinya untuk orang lain. Dia nuga menjadi muak dengan kehidupannya di Seoul dan memutuskan untuk pulang ke kampung halamannya di Desa Bookhyun.

Di sana, Hae Won bertemu dengan seorang pria yang sangat sederhana bernama Eun Seop. Dia menjalankan toko buku “Goodnight Bookstore” di dekat rumahnya.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Whats on Netflix


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah