Demon Slayer Season 3: Penjelasan Tentang Pedang Legendaris Berusia 300 Tahun yang Ditemukan oleh Tanjiro

- 18 April 2023, 10:48 WIB
Simak penjelasan mengenai pedanglegendaris yang berusia 300 tahun dari Demon Slayer: Swordsmith Village.
Simak penjelasan mengenai pedanglegendaris yang berusia 300 tahun dari Demon Slayer: Swordsmith Village. /Sportskeeda

Baca Juga: Jadwal Rilis Demon Slayer Season 3: Tanggal Tayang Episode 3 dan Link Nonton Streaming

Yoriichi Tsukiguni adalah seorang pembasmi iblis yang sangat kuat, saking kuatnya dia pernah hampir membunuh sang raja iblis Kibutsuji Muzan sendirian.

Meskipun, Tanjiro menemukan pedang tersebut dalam kondisi yang sangat buruk. Namun, Hotaru Haganezuka memperbaikinya dan kembali sempurna seperti dulu.

Kemudian, pedang tersebut dipasangkan sebuah gagang pedang milik Kyojuro Rengoku yang diberikan Senjuro kepada Tanjiro.

Tentu saja, Tanjiro sang protagonis sangatlah beruntung mendapatkan pedang legendaris yang dulunya milik Yoriichi Tsukiguni.

Baca Juga: Demon Slayer: Ternyata Ini Pengaruh Ibu Nezuko dan Tanjiro Terhadap Keputusan Tindakan Mereka

Yoriichi adalah orang pertama yang mengajarkan teknik pernapasan kepada pemburu iblis lainnya, dan dia menguasai gaya pernapasan matahari atau Breath of the Sun.

Tak hanya gaya pernapasannya saja, dia juga terlahir dengan sebuah tanda pembunuh iblis yang membuatnya bisa mengakses Dunia Transparan.

Selain Muzan yang hampir ditaklukan olehnya, Yoriichi juga pernah hampir membunuh Kokushibo, iblis upper Moon 1.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah