Demon Slayer: Ternyata Ini Pengaruh Ibu Nezuko dan Tanjiro Terhadap Keputusan Tindakan Mereka

- 17 April 2023, 13:34 WIB
Anime Demon Slayer atau dikenal dalam bahasa Jepangnya yaitu Kimetsu no Yaiba, sudah menjadi anime favorit dikalangan para wibu.
Anime Demon Slayer atau dikenal dalam bahasa Jepangnya yaitu Kimetsu no Yaiba, sudah menjadi anime favorit dikalangan para wibu. /CBR

PR TASIKMALAYA – Anime Demon Slayer atau dikenal dalam bahasa Jepangnya yaitu Kimetsu no Yaiba, sudah menjadi anime favorit dikalangan para wibu dan orang-orang biasa.

Tidak hanya menampilkan pertarungan antara pembasmi iblis dengan para iblis saja, tapi Demon Slayer ini juga banyak hal-hal yang dapat dipetik dari pelajarannya.

Salah satu contohnya yaitu, arti keluarga yang saling menjaga satu sama lain ditunjukan dalam anime ini.

Anggota keluarga sekaligus pemimpin keluarga Tanjiro yaitu ibunya, Kie Kamado telah menjadi sebuah tujuan untuk tindakan keputusan Tanjiro dan Nezuko.

Baca Juga: Usai Isu Narkoba, Rose BLACKPINK Kini Dirumorkan Berkencan dengan Kang Dong Won

Karakter Kie Kamado tidak banyak yang mengetahuinya, karena dia terbunuh di episode pertama dalam season pertama beserta adik-adik Tanjiro selain Nezuko.

Dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman CBR, untuk gambaran tentang bagaimana Kie mempengaruhi plot dan karakter Demon Slayer. Berikut sekilas informasi tentang Kie Kamado.

Nilai apa yang ditanamkan Kie pada Tanjiro dan Nezuko?

Kie Kamado adalah seorang ibu yang sangat bertanggung jawab, dengan ketulusan hati yang lembut dan peduli untuk melakukan yang terbaik agar anak-anaknya hidup dengan baik.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: CBR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x