Setelah Mengajukan Permohonan Penundaan Wajib Militer, J-Hope BTS Akan Rilis Single Solo Pekan Ini

- 27 Februari 2023, 12:06 WIB
Baru saja mengumumkan akan mendaftarkan wajib militer, J-Hope BTS dikabarkan akan segera merilis single solo.
Baru saja mengumumkan akan mendaftarkan wajib militer, J-Hope BTS dikabarkan akan segera merilis single solo. /Instagram/@bts.bighitofficial

Baca Juga: Selain The Glory 2, Berikut 5 Drama Korea Makjang yang Akan Tayang pada Maret 2023

J-Hope sempat menunda wajib militernya hingga akhir 2024 saat dia berusia 30 tahun di bawah Undang-Undang Dinas Militer yang direvisi pada 2020.

Wajib Militer di Korea Selatan diperuntukkan bagi semua pria berbadan sehat dan sifatnya diwajibkan selama kurang lebih dari 2 tahun.***

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Yonhap News Agency


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x