10 Judul Lagu K-pop yang Terkesan Ambigu Platonis-Romantis, Ada Imperfect Love Milik SEVENTEEN

- 13 Februari 2023, 15:38 WIB
Simak berikut 10 judul lagu K-pop yang terkesan cukup ambigu terhadap hubungan platonis maupun romantis.
Simak berikut 10 judul lagu K-pop yang terkesan cukup ambigu terhadap hubungan platonis maupun romantis. /Instagram.com/@saythename_17

Lagu ‘I’ll Go First’ memang terdengar cukup berbeda dengan lagu romantis lainnya. Hal itu karena setiap lagu yang dipopulerkan oleh EPEX ini tidak selalu menggambarkan keromantisan pasangan.

6. SEVENTEEN - Imperfect Love 

 

Lagu ‘Imperfect Love’ merupakan salah satu lagu cinta yang mungkin terkesan cukup menyenangkan dalam segala situasi. Lagu yang dipopulerkan oleh SEVENTEEN ini memang terkesan cukup ambigu, namun masih layak untuk diputar. 

7. ATEEZ - Light

 

Lagu ‘Light’ ternyata sangat cocok untuk diberikan kepada pasangan romantis maupun sahabat. Saking ambigunya, lagu yang dipopulerkan oleh ATEEZ ini dapat memuat apa saja di dalamnya. 

8. BIBI - Motospeed 24 

Lagu ‘Motospeed 24’ terkesan dingin yang menggambarkan tentang kehidupan pasangan dalam menjalani kehidupan terbaik. Lagu yang dipopulerkan oleh BIBI ini akan membuat Anda untuk membayangkan ketika berkendara di tengah malam. 

9. BIGBANG - Still Life

Lagu ‘Still Life’ merupakan salah satu hadiah teristimewa yang dipersembahkan kepada para penggemar. Lagu yang dipopulerkan oleh BIGBANG ini merupakan lagu lagu romantis yang terkesan ambigu sehingga dapat didedikasikan kepada siapa saja. 

10. MAMAMOO - Where Are We Now 

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah