25 Video Klip Boyband K-Pop yang Sering Ditonton Sepanjang 2022, Ada NCT DREAM hingga TXT

- 24 Januari 2023, 14:59 WIB
NCT DREAM saat menggelar konser di Seoul Olympic Stadium.
NCT DREAM saat menggelar konser di Seoul Olympic Stadium. /Instagram.com/@nct_dream/

PR TASIKMALAYA - Pasca tahun 2022 tutup buku, tahun 2023 diperkirakan akan menjadi masa kejayaan bagi para boyband K-pop. Di tahun ini mereka akan memberikan kejutan terindah yang telah dinantikan oleh para penggemar.

Di tahun 2022 kemarin, sudah banyak boyband K-pop yang telah comeback dan debut untuk karya terbarunya. Beragam karya yang telah diluncurkan menjadi suatu prestasi bagi mereka.

Selain itu, banyak pula bintang boyband K-pop pendatang baru yang telah bersaing di tahun 2022 kemarin. Meskipun demikian, namun ada pula bintang lawas yang masih tetap berkarya hingga saat ini.

Apalagi tahun 2022 dinilai sebagai masa kegemilangan bagi bintang boyband K-pop. Bahkan, sebagian dari mereka telah berhasil mendapatkan penghargaan atas karya mereka.

Baca Juga: Tottenham Hotspur Terpuruk, Ternyata Antonio Conte Alami Masa Sulit di Luar Sepakbola

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Korea Boo, berikut 25 judul video klip boyband K-pop yang sering ditonton sepanjang 2022 kemarin.

1. 2 Baddies-NCT 127

Lagu ‘2 Baddies’ telah dirilis pada Kamis, 15 September 2022 silam. Lagu yang dipopulerkan oleh NCT 127 ini telah ditonton hingga 87 juta kali dengan perolehan 1,16 juta likes.

2. Beatbox-NCT DREAM

Baca Juga: Tes IQ: Hampir Tak Ada yang Sanggup! Coba Saja Cari 3 Perbedaan Rahasia Toko Sepedah Koko Asep!

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x