Liga 2 Dihentikan, Persipura Jayapura: Tunggulah saat Kehancurannya

- 13 Januari 2023, 10:24 WIB
Sang pemuncak klasemen Grup C, Persipura Jayapura turut menanggapi soal Liga 2 dihentikan per Kamis, 12 Januari 2023.*
Sang pemuncak klasemen Grup C, Persipura Jayapura turut menanggapi soal Liga 2 dihentikan per Kamis, 12 Januari 2023.* / Media Officer Persipura/

PR TASIKMALAYA - Persipura Jayapura turut menanggapi soal Liga 2 dihentikan per Kamis, 12 Januari 2023.

Melalui akun Twitter resminya, Persipura Jayapura menyentil pihak soal keputusan Liga 2 dihentikan.

Hal itu disampaikan Persipura Jayapura dalam cuitan PSSI soal keputusan Liga 2 dihentikan.

"Jika sesuatu urusan diserahkan kepada bukan ahlinya, maka tunggulah saat kehancurannya," tulis Persipura Jayapura menanggapi Liga 2 dihentikan.

Baca Juga: Jam Berapa Island Episode 5 dan 6 Tayang Siang Ini? Ada Spolier!

Sang pemuncak klasemen Grup C, Persipura Jayapura turut menanggapi soal Liga 2 dihentikan per Kamis, 12 Januari 2023.*
Sang pemuncak klasemen Grup C, Persipura Jayapura turut menanggapi soal Liga 2 dihentikan per Kamis, 12 Januari 2023.* Twitter @PERSIPURA_

Baca Juga: Tes IQ: 77 Orang Cerdik Gagal Melihat 3 Perbedaan Pria dan Anjing, Kamu Pasti Super Jeli Kalau Tau!

Sebagaimana diketahui, kompetisi Liga 2 resmi dihentikan usai digelarnya Exco PSSI di Kantor PSSI, GBK Arena, Kamis, 12 Januari 2022.

Sekretaris Jenderal PSSI, Yunus Nusi menyebut jika keputusan Liga 2 dihentikan tersebut diambil berdasarkan berbagai faktor.

Alasan lain dihentikannya Liga 2 jugan lantaran adanya permintaan dari beberapa klub, dan menganggap tidak ada kesesuaian konsep pelaksaan lanjutan kompetisi antara klub dan operator.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x