Lee Seung Gi Dan Lee Se Young Menguji Chemistry Mereka Untuk Drama Rom-Com Baru

- 31 Juli 2022, 20:05 WIB
Lee Seung Gi dan Lee Se Young berbagi cerita singkat mengenai drama Korea terbarunya yang berjudul Love According to the Law.
Lee Seung Gi dan Lee Se Young berbagi cerita singkat mengenai drama Korea terbarunya yang berjudul Love According to the Law. /Instagram/@seyoung_10

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih 1 Hewan Favorit dan Ketahui Apa yang Kamu Sukai dalam Hidup

"Kim Yu Ri menyenangkan tetapi eksentrik dan tidak dapat diprediksi dan setiap kali dia melihat ketidakadilan, dia tidak dapat hanya berdiri dan menonton," ujar Lee Se Young. 

"Dia seorang pengacara yang seperti pejuang keadilan. Dia adalah karakter yang membuka kafe hukum di lantai pertama gedung milik Kim Jung Ho," lanjutnya. 

Mengekspresikan kepercayaan diri dalam drama mereka, Lee Seung Gi melanjutkan dengan berkomentar bahwa ia berpikir jika ogang rang akan senang dengan drama Korea tersebut.

"Saya pikir orang-orang benar-benar ingin melihat romansa semacam ini akhir-akhir ini," katanya. 

Baca Juga: Lee Jong Suk Rayakan Ulang Tahun di Lokasi Syuting Big Mouth dengan Kejutan dari Sutradara dan Kru

"Dan karena drama kami berhubungan dengan hukum, saya pikir pemirsa akan dapat banyak berhubungan dengannya," sambung Lee Seung Gi. 

Di sisi lain, Lee Se Young mengungkapkan alasan dia menyetujui untuk bermain di drama ini.

"Karena karakter Kim Yu Ri sangat menarik, saya memilih peran itu tanpa khawatir atau ragu-ragu," ucapnya. 

Sebelumnya, Lee Seung Gi dan Lee Se Young bermain dalam drama Hwayugi bersama. Hwayugi adalah drama Lee Seung Gi setelah wajib militer.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah