Begini Reaksi Penulis Moon Knight Seandainya Tawaret Muncul dan Terbunuh di Thor: Love and Thunder

- 13 Mei 2022, 14:57 WIB
Ini penjelasan terkait dengan reaksi penulis Moon Knight seandainya Tawaret muncul dan terbunuh di Thor: Love and Thunder.
Ini penjelasan terkait dengan reaksi penulis Moon Knight seandainya Tawaret muncul dan terbunuh di Thor: Love and Thunder. /Instagram.com/@themoonknight

Baca Juga: Penulis Doctor Strange 2 Bahas Masa Depan America Chavez di MCU: Makhluk Penting di Semesta

Namun dengan selesai nya series Moon Knight, banyak rencana yang dilakukan Slater untuk memasukan beberapa referensi MCU.

Mulai dari menyinggung soal Gorr The God Butcher, karakter dari Eternals hingga merujuk ke musuh dalam serial Loki, Kang the Conqueror.

Mengingat Gorr The God Butcher sudah dipastikan hadir di Thor: Love and Thunder, bisa saja para dewa-dewa mesir kuno hadir termasuk Khonshu.

Walaupun, Slater masih bingung untuk memasukan hal tersebut dengan alasan bagaimana referensi tersebut bisa menyelinap di Moon Knight dengan rapi.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apakah Kamu Orang yang Keras Kepala? Buktikan Lewat Gambar Ini

Walaupun demikian, Tawaret menjadi karakter favorit fans Moon Knight dan Marvel karena pembawaan nya yang cukup ceria.

Meskipun, Tawaret sempat menjadikan Layla menjadi bagian avatar untuk sementara disamping Layla sedikit menolak pada awalnya.

Seluruh episode Moon Knight bisa Anda saksikan di Disney Plus Hotstar dan Thor: Love and Thunder akan tayang mulai 8 Juli 2022 di bioskop.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Screen Rant


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x